-->

In Bunsay

Belajar Huruf Hijaiyah - Tantanan Zona #4 Gaya Belajar & Stimulasi Kreatif Day #10

 Bismillaaah ...

Tiba juga di hari ke 10, meski bolongnya lebih banyak ๐Ÿ™


Alhamdulillah, kali ini belajar huruf hijaiyah yang sempat terabadikan. Yeaaay.


Dalam belajar hijaiyah, bunda sengaja tidak terlalu memaksakan Abian harus hapal dulu. Pelan-pelan kami belajar sesuai kemauan Abian. Maka dari itu buku untuk belajarpun disediakan, mulai dari iqro kontemporer, poster, hingga buku-buku yang menarik seperti ini. 


Alhamdulillah Abian mau buka-buka bukunya. 

Tertarik menelusuri dengan pensil mengikuti bentuk hurufnya meski masih mencong-mencong. Untuk pelafalan memang perlu terus dilatih. 


Tak lupa, untuk sama-sama mengajaknya merutinkan belajar bareng. Menjaga adab belajarnya juga. Bunda belum terlalu memberi jadwal sih sejujurnya, namun perlahan insyaaallah intesitas dan konsistensi akan diupgrade sesuai usianya. 


Nah, setelah beberapa waktu, dia pun tentu sazaaa bosan dan mencari alternatif belajarnya sendiri.


#harike10

#tantangan15hari

#zona4gayabelajarstimulasikreativitas

#pantaibentangpetualang

#institutibuprofesional

#petualangbahagia


Related Articles

0 komentar:

Post a Comment

Search This Blog

Matrikulasi

Powered by Blogger.